Eksis adalah keadaan seseorang bisa menerima dirinya secara utuh, sehingga orang lain pun bisa menerima dirinya apa adanya. Eksistensi itu bukan bersifat materi. Eksistensi tidak berbentuk kasat mata, tidak perlu dicari, atau dikejar karena dia akan hadir sejalan dengan hadirnya penerimaan diri yang utuh.